Sentimen
Positif (100%)
24 Apr 2025 : 11.36
Informasi Tambahan

BUMN: Pegadaian

Grup Musik: APRIL

Harga Emas Hari Ini 24 April 2025, Antam Tembus Rp2 Juta, Galeri24 dan UBS Berapa?

24 Apr 2025 : 11.36 Views 44

Pikiran-Rakyat.com Pikiran-Rakyat.com Jenis Media: Ekonomi

Harga Emas Hari Ini 24 April 2025, Antam Tembus Rp2 Juta, Galeri24 dan UBS Berapa?

PIKIRAN RAKYAT – Info harga emas hari ini, Kamis 24 April 2025 bisa didapatkan di artikel ini. Sobat PR yang ingin investasi logam mulia, bisa menyimak dan mengamati sehingga bisa mengamankan kondisi finansial hari ini.

Ternyata harga logam mulia Antam menembus angka Rp2 juta untuk pembelian per 1 gram. Hal ini terjadi juga untuk emas pada emas UBS. Adapun di Galeri24, angkanya hampir mendekati Rp2 juta tersebut.

Oleh karena itu, perlu menyimak bagaimana pergerakan harganya hari ini. Bagaimana pergerakan harga emas tersebut? Simak selengkapnya:

Harga emas 24 April 2025 di Pegadaian Harga beli: Rp19.250 per 0,01 gram Harga jual: Rp18.480 per 0,01 gram Harga emas 24 April 2025 di Antam 0,5 gram: Rp1.090.000 1 gram: Rp1.090.000 2 gram: Rp4.087.000 3 gram: Rp6.105.000 5 gram: Rp10.139.000 10 gram: Rp20.221.000 25 gram: Rp50.420.000 50 gram: Rp100.757.000 100 gram: Rp201.432.000 250 gram: Rp503.302.000 500 gram: Rp1.006.385.000 1.000 gram: Rp2.012.728.000 Harga emas 24 April 2025 di Galeri24 0,5 gram: Rp1.043.000 1 gram: Rp1.988.000 2 gram: Rp3.917.000 5 gram: Rp9.719.000 10 gram: Rp19.384.000 25 gram: Rp48.341.000 50 gram: Rp96.605.000 100 gram: Rp193.114.000 250 gram: Rp482.545.000 500 gram: Rp964.615.000 1.000 gram: Rp1.929.228.000

Cara Cek Harga Emas, Update Setiap Jam Berapa?

Deposito Emas Pegadaian Tembus 1 Ton. Dirut Pegadaian: Sekarang Saatnya Gerakin Emasmu

Ilustrasi harga emas hari ini, Kamis 24 Maret 2025, Antam menembus angka Rp2 juta, berikut update Harga logam mulia hari ini sebelum investasi. . Unsplash/Scottsdale Mint

Harga emas 24 April 2025 di UBS 0,5 gram: Rp1.091.000 1 gram: Rp2.018.000 2 gram: Rp4.003.000 5 gram: Rp9.891.000 10 gram: Rp19.677.000 25 gram: Rp49.096.000 50 gram: Rp97.988.000 100 gram: Rp195.900.000 250 gram: Rp489.604.000 500 gram: Rp978.055.000 Penyebab harga emas berbeda Kondisi global yang tidak pasti Penawaran dan permintaan emas Kebijakan moneter Inflasi Nilai tukar dolar Amerika Serikat Tips investasi emas Memastikan tujuan investasi Sesuaikan dengan keuangan pribadi Mencari tempat untuk beli emas Pantau perkembangan harga emas Pilih waktu yang tepat Simpan emas di tempat yang aman Fokus ke masa depan

Demikian harga emas hari ini, Kamis 24 April 2025 selengkapnya. Harga logam mulia Antam dan UBS menembus angka Rp2 juta untuk pembelian per 1 gram, sedangkan Galeri24 hampir mencapai angka tersebut.***

Simak update artikel pilihan lainnya dari kami di Google News

Sentimen: positif (100%)