Sentimen
Positif (94%)
3 Jun 2023 : 19.09
Informasi Tambahan

BUMN: BNI, BTN, BRI, Bank Mandiri

Penting Untuk Melakukan Transaksi, Berikut Kode TF BRI ke Mandiri dan Bank Lainnya

3 Jun 2023 : 19.09 Views 17

Fin.co.id Fin.co.id Jenis Media: Nasional

Penting Untuk Melakukan Transaksi, Berikut Kode TF BRI ke Mandiri dan Bank Lainnya

Reporter: Sigit Nugroho |

Editor: Sigit Nugroho |

Jumat 02-06-2023,16:21 WIB

Ilustrasi Transfer Bank--Google Photos

Kode TF BRI ke Mandiri - Artikel ini menginformasikan kepada Anda tentang kode bank untuk melakukan transfer (Tf) ke Bank lainnya.

Sebagai contoh, kode tf BRI ke Mandiri, artinya adalah kode transfer yang diperlukan untuk memindahkan uang dari rekening Bank BRI ke Rekening Bank mandiri.

Kode Tf diperlukan untuk memindahkan uang antar bank. Namun untuk transaksi dalam satu bank, tidak diperlukan kode transfer atau kode tf.

Informasi terkait kode tf Bank BRI ke Mandiri bisa Anda dapatkan pada artikel berikut ini.

BACA JUGA:

Kode transfer merupakan sebuah angka yang terdiri dari tiga digit yang berfungsi sebagai identitas sebuah bank.

Jika Anda tidak memasukkan kode bank tersebut, maka transaksi transfer uang antar rekening akan gagal.

Redaksi fin.co.id telah menghimpun informasinya dari berbagai sumber. Simak ulasan berikut ini hingga tuntas!

Kode Tf BRI ke Mandiri

Sama seperti bank BUMN atau bank swasta lainnya, BRI sebagai salah satu bank BUMN terbesar di Indonesia juga mempunyai kode transfer.

BACA JUGA:

Adapun kode transfer dari Bank BRi ke Mandiri yaitu 008, sedangkan kode transfer dari Bank Mandiri ke BRI adalah 002.

Biasanya kode transfer bank disematkan sebelum Anda memasukan nomor rekening penerima, tiga digit angka tersebut digunakan sebagai pelengkap transaksi antar bank untuk pengiriman uang.

Kode Transfer Bank Lainnya

Berikut ini akan kami sajikan sederet kode transfer bank BUMN dan bank swasta. Simak sampai selesai:

Kode BNI: 009 Kode BRI: 002 Kode BTN: 200 Kode Bank Mandiri: 008 Kode Bank Syariah Indonesia: 451 Kode BII Maybank: 016 Kode Bank Bisnis Internasional: 459 Kode Bank BNP Paribas Indonesia: 057 Kode Bank Buana IND: 023 Kode Bank Bukopin: 441 Kode Bank Bumi Artha: 076 Kode BTPN: 213 Kode Bank Capital Indonesia: 054 Kode Bank CIMB Niaga: 022 Kode Bank CIMB Niaga Syariah: 022 Kode Bank Citibank: 031 Kode Bank Commonwealth: 950 Kode Bank Danamon: 011 Kode Bank DBS Indonesia: 046 Kode Bank Ekonomi: 087 Kode Bank Ekspor Indonesia: 003 Kode Bank Jenius BTPN: 213 Kode Bank Keppel Tatlee Buana: 053 Kode Bank Mega: 426 Kode Bank Mizuho Indonesia: 048 Kode Bank Muamalat: 147 Kode Bank Multicor: 036 Kode Bank OCBC NISP: 028 Kode Bank Panin: 019 Kode Bank Resona Perdania: 047 Kode Bank Sinarmas: 153 Kode Bank Sumitomo Mitsui Indonesia: 045 Kode Bank Standard Chartered: 050 Kode Bank UOB Indonesia: 023 Kode Bank Woori Indonesia: 068 Kode Bank Haga: 089 Kode Bank IFI: 093 Kode Bank Century/Bank J Trust Indonesia: 095 Kode Bank Mayapada: 097 Kode Bank Nusantara Parahyangan: 145 Kode Bank Swadesi: 146 Kode Bank Mestika: 151 Kode Bank Metro Express: 152 Kode Bank Maspion: 157 Kode Bank ABN Amro: 052 Kode Bank Artha Graha: 037 Kode Bank Arta Niaga Kencana: 020 Kode BCA: 014 Kode BCA Syariah: 536

Demikian ulasan tentang kode tf BRI ke Mandiri, serta kode tf bank lainnya di Indonesia. Semoga informasinya bermanfaat bagi Anda. (*)

DAPATKAN UPDATE BERITA FIN LAINNYA DI

Sumber:

Sentimen: positif (94.1%)