Sentimen
Informasi Tambahan
Agama: Islam
Event: Idul Adha 1441 Hijriah
Kab/Kota: Shanghai, Doha
Rekomendasi 6 Model Baju Koko Unik untuk Sambut Ramadan
Krjogja.com
Jenis Media: News

Krjogja.com - Sebentar lagi kita akan memasuki bulan Ramadan, bulan yang dinanti – nanti bagi umat muslim di seluruh dunia. Masyarakat sudah mulai mempersiapkan segala kebutuhan untuk menyambut datangnya bulan Ramadan, mulai dari kebersihan rumah, makanan, dan tidak ketinggalan baju untuk beribadah.
Baju koko atau baju muslim adalah pakaian muslim yang biasa dipakai saat sedang melaksanakan ibadah, seperti salat atau pengajian. Selain itu baju koko juga sering digunakan saat perayaan hari besar keagamaan seperti Idul Fitri dan Idul Adha.
Sebagai rekomendasi berikut 6 model baju Koko koleksi dari Heaven Lights Men terbaru yang bisa anda pilih:
1. Heaven Lights Men Ammar Koko Short - Sleeve Army
Dewasa ini penggunaan baju koko bukan hanya ditujukan untuk keperluan beribadah saja, melainkan lebih dari itu, dimana baju koko sudah menjadi pakaian yang bisa digunakan sehari-hari untuk menunjang aktivitas harian anda.
Tapi jangan asal pakai, pilihlah baju koko yang tetap menjadikan tampilan anda terlihat kasual dan tidak terlalu kaku. Nah, salah satu baju koko yang cocok untuk anda pakai kapan saja adalah keluaran dari Heaven Lights Men.
Sudah banyak produk yang dibuatnya salah satunya adalah Heaven Lights Men Ammar Koko Short - Sleeve Army.
Baju koko ini terbuat dari bahan katunn yang lembut dan juga mudah menyerap keringat, serta sejuk cocok untuk iklim tropis seperti Indonesia.
2. Heaven Lights Men Doha Koko – Avocado Green
Heaven Lights Men Doha Koko – Avocado Green bisa menjadi pilihan yang tepat bagi anda yang sedang mencari baju kokong lengan pendek berkualitas.
Baju koko keren ini bisa anda pakai untuk cara semiformal dan formal karena terbuat dari bahan katun yang lembut dan halus sehinga nyaman digunakan. Jangan lupa padankan dengan celana bahan untuk menunjang tampilan anda.
3. Heaven Lights Men Doha Koko – Grey
Selain lengan panjang, baju koko pria juga tersedia dalam jenis lengan pendek. Baju lengan pendek cocok sekali untuk digunakan dalam berbagai acara.
Ada banyak baju koko lengan pendek yang dijual di pasaran, salah satunya adalah Heaven Lights Men Doha Koko – Grey. Baju koko ini terbuat dari bahan katun yang nyaman, sehingga sejuk dan mudah menyerap keringat.
4. Heaven Lights Men Doha Koko Kids – Avocado Green
Heaven Lighs Men Doha Koko Kids-Avocado Green merupakan baju koko anak yang terbuat dari bahan katun yang halus dan ringan sehingga nyaman saat digunakan.
Selain untuk melaksanakan sholat, baju koko ini juga bisa digunakan untuk menghadiri acara formal atau hanya sekedar bekerja. Yang menariknya, baju koko yang satu ini juga dilengkapi dengan saku aktif yang fungsional.
5. Heaven Light Men Chiangi Set Koko Hijau
Heaven Light Men Chiangi Set Koko Hijau merupakan baju koko + celana yang nyaman dipakai, tidak gerah ketika dipakai di siang hari, dan cocok untuk daerah tropis seperti Indonesia.
Kelebihan dari baju koko ini adalah mudah dalam perawatannya, permukaan kainnya lembut dan halus serta untuk pemakaian lama tidak akan menimbulkan bulu-bulu halus.
Baju koko yang tersedia dalam warna hijau ini memiliki lengan panjang, kerah shanghai, polos, berkancing, dan terdapat variasi detail kancing di dada. Tersedia dalam beberapa ukuran, yakni S, M, L, Xl, dan XXL.
6. Heaven Lights Men Doha Koko Kids – Blue
Heaven Lighs Men Doha Koko Kids-Blue merupakan baju koko anak yang terbuat dari bahan katun yang halus dan ringan sehingga nyaman saat digunakan.
Selain untuk melaksanakan sholat, baju koko ini juga bisa digunakan untuk menghadiri acara formal atau hanya sekedar bekerja. Yang menariknya, baju koko yang satu ini juga dilengkapi dengan saku aktif yang fungsional. (*)
Sentimen: positif (100%)