Sentimen
Positif (49%)
24 Jan 2023 : 18.05
Informasi Tambahan

BUMN: Bank Mandiri

KUR Mandiri 2023, Info dan Syarat Lengkap Simak Di Sini!

24 Jan 2023 : 18.05 Views 5

Ayobandung.com Ayobandung.com Jenis Media: Nasional

KUR Mandiri 2023, Info dan Syarat Lengkap Simak Di Sini!

LENGKONG, AYOBANDUNG.COM -- Informasi KUR Mandiri 2023 bisa Anda simak di sini. Catat apa saja syarat KUR Mandiri di tahun ini.

Selain syarat, informasi mengenai jadwal KUR Mandiri 2023 sudah dibuka atau belum bisa Anda simak juga.

Pemilik usaha tentunya sangat menantikan informasi KUR Mandiri 2023. Dengan adanya program tersebut akan sangat membantu pemilik usaha dalam hal modal.

Baca Juga: Tabel Besaran Angsuran Pinjaman KUR Mandiri Super Mikro 2023 Mulai Rp5 Juta dan Rp10 Juta, Cek Syaratnya

Sebagaimana yang telah diketahui bahwa bank Mandiri menjadi salah satu lembaga yang menyediakan program Kredit Usaha Rakyat atau KUR Mandiri setiap tahunnya.

Lantas bagaimana dengan jadwal KUR Mandiri dibukakapan?

KUR Mandiri bisa membantu para UKM untuk mengembangkkan usahanya menjadi lebih baik dan lebih besar.

Ada beberapa tawarann pinjaman yang ditawarkan KUR Mandiri mulai dari Rp10 juta hingga Rp 500 juta.

Baca Juga: KUR Mandiri Cair Hingga 500 Juta, Berikut Syarat, Keunggulan, Kriteria dan Dokumen yang Dibutuhkan

Syarat untuk pengajuan KUR Mandiri pun tidak terlalu sulit, simak bebera syarat yang diperlukan agar proses KUR Mandiri bisa dilakukan.

1. Calon debitur minimal berusia 21 tahun atau sudah menikah

2. Memiliki usaha yang produktif dan layak minimal selama 6 bulan lamanya

3. Khusus TKI, usia calon debitur minimal berusia 18 Tahun, namun harus menyerahkan surat pernyataan calon debitur dan surat ijin dari orang tua/wali untuk bekerja di luar negeri.

Baca Juga: Pemilik UMKM Wajib Tahu! Ini Daftar Sektor Usaha yang Diprioritaskan KUR Mandiri 2023, Dijamin Cepat Cair

Selain syarat tersebut, ada persyaratan dokumen pengajuan yang mesti dipenuhi. Jika merujuk pada program KUR Mandiri sebelumnya, berikut syarat dikumen yang dibutuhkan:

1. Aplikasi Permohonan Kredit

2. Foto copy E-KTP, KK, Surat Nikah/ cerai (bagi yang sudah menikah/cerai)

3. Pas foto terbaru calon debitur dan pasangan

4. Surat Izin Usaha Mikro dan Kecil (IUMK)/ Surat keterangan domisili usaha/ Surat keterangan usaha lainnya.

5. NPWP (apabila limit kredit >Rp 50 Juta)

Baca Juga: Syarat KUR Mandiri bagi Pengusaha Muda Berusia 21 Tahun, Pinjaman hingga Rp 500 Juta

Terkat kapan KUR Mandiri 2023 akan dibuka memang hingga saat ini belum ada informasi resmi terkait hal tersebut.

Jika melihat website resmi bank Mandiri belum ada informasi terkait jadwal pembukaannya.

Untuk informasi lebih lanjut mengenai KUR Mandiri, Anda bisa menanyakan langsung terkait program tersebut.

Demikian informasi mengenai KUR Mandiri 2023 yang bisa Anda simak mulai dari syarat dan dokumen yang mesti dipenuhi bagi yang akan mengajukan modal.***

Sentimen: positif (49.6%)