Sentimen
19 Jul 2023 : 12.47
Informasi Tambahan
Brand/Merek: Prada
Kasus: HAM
Komnas HAM sebut reformasi hukum di tanah air berkembang positif
19 Jul 2023 : 12.47
Views 5
Antaranews.com
Jenis Media: Nasional

ANTARA - Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) mengadakan agenda bincang pembangunan seri ketiga tahun 2023 dalam rangka mendukung dan mempercepat agenda prioritas reformasi hukum. Pada kesempatan tersebut Ketua Komisi HAM Atnike Nova Sigiro menyebut bahwa reformasi hukum berkembang ke arah positif dan mulai mengenali kelompok rentan. (Putri Hanifa/Arif Prada/Rinto A Navis)
Sentimen: positif (97%)