Sentimen
Informasi Tambahan
BUMN: PT Aneka Tambang Tbk
Harga Emas Antam Berkurang Rp 14.000 Jadi Rp 1,399 Juta, Buyback Rp 1,246 Juta
Beritasatu.com
Jenis Media: Ekonomi
Jakarta, Beritasatu.com - Harga emas batangan PT Aneka Tambang Tbk (Antam) yang dipantau dari laman Logam Mulia, Rabu (7/8/2024) turun Rp 14.000 per gram menjadi Rp 1,399 juta per gram dari sebelumnya Rp 1,413 juta pada Selasa (6/8/2024).
Adapun harga jual kembali (buyback) emas batangan sebesar Rp 1,246 juta per gram.
Berikut harga pecahan emas batangan yang tercatat di Logam Mulia Antam pada Rabu dilansir Antara:
- Harga emas 0,5 gram: Rp 749.500.
- Harga emas 1 gram: Rp 1,399 juta.
- Harga emas 2 gram: Rp 2,738 juta.
- Harga emas 3 gram: Rp 4,082 juta.
- Harga emas 5 gram: Rp 6,770 juta.
- Harga emas 10 gram: Rp 13,485 juta.
- Harga emas 25 gram: Rp 33,587 juta.
- Harga emas 50 gram: Rp 67,095 juta.
- Harga emas 100 gram: Rp 134,112 juta.
- Harga emas 250 gram: Rp 335,015 juta.
- Harga emas 500 gram: Rp 669,820 juta.
- Harga emas 1.000 gram: Rp 1,339 miliar.
Sentimen: positif (100%)