Sentimen
Positif (98%)
17 Jan 2024 : 06.40
Informasi Tambahan

BUMN: PT Pos Indonesia

Grup Musik: APRIL

Bansos Januari 2024 Sudah Cair, Tambahan Rp 1.200.000 Buat KPM BPNT Tinggal Penuhi Syarat Ini

17 Jan 2024 : 06.40 Views 1

Ayobogor.com Ayobogor.com Jenis Media: Regional

Bansos Januari 2024 Sudah Cair, Tambahan Rp 1.200.000 Buat KPM BPNT Tinggal Penuhi Syarat Ini

AYOBOGOR.COM -- Bagi keluarga penerima manfaat atau KPM penerima bansos BPNT tahun 2024, ada kabar gembira untuk Anda.

Sebab ada bansos tambahan senilai Rp 1,2 juta untuk Anda dapatkan bersama-sama dengan pencairan bansos BPNT.

Namun Anda harus memenuhi syarat ini sebelum bisa mendapatkan dana tambahan tersebut. Apa saja?

Baca Juga: Pemilik Kartu KKS Full Senyum! Bansos PKH Cair Lebih Banyak di Tahun 2024, Intip Nominalnya

Perlu dipahami bagi masyarakat penerima bansos BPNT yang disalurkan Kemensos RI.

Bahwa tahun 2024, mereka mendapatkan bansos tambahan dengan nilai yang menggiurkan.

Dana tambahan ini berasal dari bansos tambahan Pemerintah yakni BLT El Nino.

BLT El Nino adalah bansos tambahan yang cair sejak akhir tahun 2023 lalu untuk 2 bulan alokasi, sebesar Rp 400 ribu.

Baca Juga: PKH Tahap 1 2024 Belum Cair, Tapi Ada Penyaluran Bansos Rp 600.000 Hari Ini, Bansos BPNT atau BLT El Nino?

Bansos tambahan ini diberikan ke 18,8 juta KPM yang terdampak cuaca panas ekstrem atau sering dibilang sebagai El Nino.

Nah, merangkum beberapa sumber, pencairan BLT El Nino melalui 2 tahap.

Yakni tahap 1 dengan alokasi bulan Januari 2024, Februari 2024, dan Maret 2024.

Sedangkan tahap 2 dengan alokasi bulan April 2024, Mei 2024, serta Juni 2024.

Baca Juga: Akhirnya Bansos BPNT dan PKH Cair Lagi Pertengahan Januari 2024, Durian Runtuh Buat Semua KPM

Nah, total dana dari 2 tahapan itu sebesar Rp 1,2 juta.

Teknisnya pun masih sama, yakni menggunakan metode transfer ke rekening kartu KKS.

Dan juga pencairan via kerjasama dengan Pos Indonesia.

Kemudian syarat agar KPM bisa mendapatkan BLT tambahan pemerintah di antaranya:

1. Terdaftar di DTKS

2. Penerima bansos aktif di tahun 2024

3. Masuk SK penerima bansos Kemensos

4. Masuk ke SP2D yang akan segera turun.

Namun untuk pencairan bansos BLT El Nino ini masih akan diinformasikan lebih jauh.

Karena belum ada keputusan mengenai kelanjutan BLT El Nino cair lagi di tahun 2024 ini.

Sentimen: positif (98.8%)