Sentimen
Informasi Tambahan
Hewan: Sapi, Ayam, Kambing
Kab/Kota: Surabaya, Bogor
Bukan Bogor Barat Penghasil Ayam Terbanyak di Kota Bogor, Ternyata Nomor 1 Wilayah Ini
Ayobogor.com
Jenis Media: Regional

AYOBOGOR.COM -- Apakah kamu tahu kecamatan mana sebagai produsen ayam atau mencatatkan populasi ayam terbanyak di Kota Bogor?
Hhhmm, bikin penasaran bukan, daerah kecamatan mana di Kota Bogor yang ternyata sebagai wilayah penghasil ayam terbanyak?
Kamu bisa mengetahui jawabannya dengan membaca sampai habis artikel di bawah ini agar kamu enggak penasaran lagi.
Baca Juga: Ke Mana Arah Kuda Ini Melihat? Tes Kepribadian Ungkap Kamu yang Sebenarnya, Simak Arti dari Jawabanmu di Sini
Seperti diketahui, ayam merupakan salah satu komoditas ternak yang dijadikan bahan pangan di berbagai wilayah Indonesia, tak terkecuali di Bogor.
Selain ayam, ada juga macam unggas seperti itik, puyuh, sapi, hingga kambing.
Daging ayam merupakan salah satu bahan pangan hewani sebagai pemenuh kebutuhan protein.
Sehingga tak sedikit budidaya ayam di Kota Bogor.
Nah melansir dari data BPS, berikut uruttan kecamatan penghasil ayam terbanyak di Kota Bogor.
Baca Juga: Lowongan Kerja Surabaya, PT Bumi Menara Internusa untuk Lulusan S1, Cek Kualifikasinya
1. Kota Bogor
Wilayah Kota Bogor merupakan wilayah kecamatan sebagai produsen terbanyak hewan ayam dengan catatan, tahun 2020 sebanyak 81.499 dan tahun 2022 sebanyak 80.295.
2. Bogor Barat
Daerah kedua dengan penghasil populasi ayam terbanyak kedua adalah Bogor Barat.
Baca Juga: Hujan Disertai Angin di Bogor, Pohon Tumbang dan Atap Rumah Terbawa Angin di Sindangbarang Panorama
Dengan data di tahun 2020 sebanyak 23.334 dan di tahun 2022 sebanyak 23.561.
3. Bogor Selatan
Di nomor 3 ada Bogor Selatan sebagai penghasil ayam terbanyak di Kota Bogor.
Di tahun 2020 catatan populasi ayam mencapai 21.270 dan di 2022 mencapai 20.456.
Baca Juga: Sop Betawi Legendaris di Bogor yang Gak Pernah Sepi, Buka Sampai Jam 3 Pagi
4. Tanah Sareal
Wilayah keempat populasi ayam terbanyak di Kota Bogor adalah Tanah Sareal.
Dengan catatan, di tahun 202 mencapai 17.574 dan di tahun 2022 mencapai 16.880.
5. Bogor Timur
Baca Juga: Hujan Disertai Angin di Bogor, Pohon Tumbang dan Atap Rumah Terbawa Angin di Sindangbarang Panorama
Di nomor kedua terbawah populasi ayam adalah wilayah Bogor Timur dengan data di 2020 4.250 dan di tahun 2022 mencapai 4.920.
6. Bogor Tengah
Ditempat terbawah populasi ayam ada di Bogor Tengah. Di 2020 mencapai 4.196 dan di 2022 mencapai 4.920.
Baca Juga: Pohon Tumbang Terjadi di 15 Titik saat Hujan Deras Landa Kota Bogor
Demikian itu tadi ulasan info mengenai daftar urutan wilayah kecamatan di Kota Bogor yang tercatat paling banyak hingga paling sedikit populasi ayamnya.
Sentimen: negatif (86.5%)