Sentimen
Positif (44%)
12 Mei 2023 : 04.01

Panduan Doa Rosario Mei Lengkap Contoh Peristiwa, Bagi Anak SMA yang Belajar Pimpin Doa di KUB

12 Mei 2023 : 04.01 Views 1

Ayobandung.com Ayobandung.com Jenis Media: Nasional

Panduan Doa Rosario Mei Lengkap Contoh Peristiwa, Bagi Anak SMA yang Belajar Pimpin Doa di KUB

LENGKONG, AYOBANDUNG.COM - Pelajari panduan doa rosario Mei lengkap dengan contoh peristiwa, bagi anak SMA yang mau belajar pimpin doa di KUB.

Diberikan mandat oleh Ketua KUB untuk pimpin doa rosario Mei?

Jangan kuatir inilah tata cara atau panduan sederhana bagi anak SMA atau sederajat yang belajar pimpin ibadat rosario.

Baca Juga: Kepala BKPSDM Pangandaran yang Sebut Husein Sakit Jiwa, Punya Harta Kekayaan 5 M, Netizen Rapatkan Barisan!

Berikut panduan doa rosario Mei singkat lengkap dengan contoh peristiwa pertama dan kedua:

Kata Pengantar: Bapa Ibu, anak-anak sekalian, marilah kita siapkan hati untuk menghadap Tuhan.

Bersama Bunda maria kita sampaikan segenap ujud doa kita pada hari ini.

1. Lagu Pembukaan

2. Tanda Salib

Baca Juga: BERAT! Hasil Drawing Piala Asia 2023, Timnas Indonesia Gabung Grup Neraka, Ketemu Jepang, Irak dan Vietnam!

3. Doa Pembuka

Allah Bapa di Surga, terima kasih atas berkat penyertaan-Mu sepanjang hari ini.

Sehingga, pada malam ini kami bisa berkumpul lagi bersama keluarga yang kami kunjungi malam ini.

Kami sadar bahwa banyak salah dan dosa yang telah kami lakukan hari ini. Kami mohon ampun dan mohon belas kasihan-Mu, ya Bapa.

Sentimen: positif (44.4%)