Sentimen
Informasi Tambahan
Kab/Kota: bandung
Kasus: Bom bunuh diri
11 Luka, Seorang Warga Sipil
Bisnis.com
Jenis Media: Nasional

Kapolri Jenderal Listyo Sigit menyampaikan data korban terbaru, Bom Bunuh Diri di Polsek Astanaanyar, Bandung, Jawa Barat.
Anggota Brimob dan tim Inafis (Automatic Finger Print Identification System) mengamankan dan menjaga ketat Tempat Kejadian Perkara (TKP) ledakan di Jalan Astana Anyar, Bandung, Jawa Barat, Rabu (7/12). Ledakan yang diduga bom bunuh diri terjadi di depan pintu masuk Kantor Polsek Astana Anyar. Polisi masih menyelidiki dan mengamankan area lokasi ledakan yang diperkirakan terjadi sekitar pukul 08.20 WIB. Tiga polisi terluka akibat kejadian tersebut.JIBI - Bisnis/Rachman
Sentimen: negatif (79.5%)